Kabargolkar.com - Partai Golkar Kabupaten Temanggung, akan segera menggelar Musyawarah Daerah (Musda) pada bulan Maret 2021. Sejumlah nama pun mulai muncul di permukaan, salah satunya adalah Jumadi yang merupakan politisi senior di partai berlambang pohon beringin ini.